SEMINAR NASIONAL DAN LAUNCHING PROGRAM STUDI MAGISTER PENDIDIKAN ISLAM

WhatsApp Image 2024-08-23 at 16.28.38

Tasikmalaya – IAILM Gelar Seminar dan Launching Program Studi Magister Pendidikan islam bertempat di Gedung Aula Tarminah Bakti Kampus IAILM (22/08/2024). Acara ini merupakan rangkaian acara menyambut hari jadi Institut Agama Islam Latifah Mubarokiyah yang ke-38. hadir pula para tamu undangan dari berbagai instansi sekolah mitra kampus, Rektor IAILM Dr. Asep Salahudin, M.Ag. membuka Seminar Nasional dan Launching program studi magister pendidikan islam.

Seminar di isi dengan dua Narasumber Prof. Dr. H. Ajid Thohir, M.Ag. dengan menyampaikan materi tentang Perkembangan Pendidikan Islam sementara Narasumber kedua di isi oleh  Dr. H. Tatang, M.Pd. dengan menyampaikan materi peluang dan tantangan bagi alumni pendidikan islam

Acara diakhiri dengan gunting pita sebagai tanda peresmian launching program studi magister pendidikan islam yang dilakukan oleh Rektor beserta Direktur pascasarjana IAILM

Bagikan

Facebook
Twitter
LinkedIn
Scroll to Top